Spanduk Seret Oknum Pegawai Bea Cukai Belawan Jadi Sorotan Masyarakat Kota Medan

    Spanduk Seret Oknum Pegawai Bea Cukai Belawan Jadi Sorotan Masyarakat Kota Medan

    MEDAN - Spanduk seret oknum pegawai bea cukai Belawan Enrico P Hutahaean menjadi sorotan masyarakat Kota Medan, Senin (24/7/2023) pukul 10:00 Wib.

    Keberadaan spanduk ini menarik perhatian masyarakat pengguna jalan. Sebab, keberadaannya yang sangat strategis seperti di tengah kota, dan di jalan nasional.

    Belum diketahui pemilik atau pemasang spanduk di bagian depan kantor Kementrian Keuangan Kota Medan tersebut. Namun, spanduk tersebut menjadi perhatian warga yang melintas.

    Sepertinya, spanduk itu meminta perhatian serius Kementrian keuangan kota Medan terhadap kinerja Oknum Bea Cukai tersebut

    Spanduk itu juga terpasang di sejumlah  titik kantor Pemerintahan kawasan Kota Medan. Namun, pada Senin (24/7/2023) siang, sebagian spanduk tersebut telah dicopot atau dilepas.

    Salah seorang warga berinisial RA yang tinggal di sekitaran area pemasangan spanduk menyampaikan bahwa dia tidak tau menau terkait pemasangan spanduk yang telah terjadi.

    “Saya tidak tahu itu siapa yang masang, memang semalam ini spanduk belum ada, tiba pas pagi di lihat sudah timbul aja spanduk itu, ” tuturnya.

    Lanjut RA ini pun menyampaikan bahwa spanduk ini pasti merupakan bentuk kekecewaan masyarakat atas tindakan yang telah dibuat oleh salah seorang oknum Bea Cukai.

    “Tentu spanduk ini pasti karena ada yang kecewa melihat prilaku oknum yang ada di bea cukai, semoga ini merupakan langkah yang terbaik untuk membersihkan citra yang ada di dalam bea cukai, " ucapnya.

    Sementara, Oknum pegawai bea cukai, Enrico Hutahean, ketika dikonfirmasi melalui telepon seluler mengaku tidak mengetahui adanya spanduk tersebut. (AL)

    medan sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Wujudkan Budaya Tertib Berlalu Lintas, 3...

    Artikel Berikutnya

    Lantik 3 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pelaku Pembuangan Mayat Wanita di Kabupaten Karo Sempat DPO, Sekarang Gol
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Diduga Tak Netral di Pilkada 2024, Warga Laporkan  Kepala Dinas Kesehatan Simalungun ke Bawaslu
    Memalukan, Destinasi Pariwisata Super Prioritas Kota Tourist Parapat Dihiasi Tumpukan Sampah
    Masyarkat Haranggaol Digegerkan dengan Penemuan Potongan Tubuh Manusia di Danau Toba, Kapolsek Purba Bantu Evakuasi
    Akhir Pekan, Petugas Satlantas Polrestabes Medan Rajia di Simpang Pemuda Pungut Uang 400 Ribu Rupiah
    Dibakar Api Cemburu, Istri Bunuh Rivalnya: Jasad Dibuang di Pinggir Jalan Perumahan Citra Land
    Hadiri Soft Launching Pelabuhan Batu Horba Silahisabungan, GM PT ASDP Cabang Danau Toba Siap Berikan Pelayanan Terbaik
    Antusias Penonton Luar Biasa dan Didukung Penuh Bupati, Rambung Sialang Akan Jadi Tempat Event Rally Berikutnya
    PT Toba Pulp Lestari Bangun Fasilitas Sanitasi di Mesjid Al Ikhlas Desa Bosar Nauli
    Arus Balik Simanindo ke Tigaras Ramai Lancar, KMP Sumut I dan II Beroperasi Hingga Jam 21
    Memalukan, Destinasi Pariwisata Super Prioritas Kota Tourist Parapat Dihiasi Tumpukan Sampah
    Mudahkan Mobilitas Wisatawan Libur Lebaran 2024, Operator Kapal Penyeberangan Diminta Tambah Jadwal Pelayaran ke Samosir
    DPD P3AD Sumatera Utara Serahkan SK   Kepengurusan DPC P3AD Kabupaten Asahan Kepada Deddy Pisaulima Surbakti
    Terima petugas Coklit, Wakil Bupati Simalungun: "Tetap Sosialisasikan Kepada Masyarakat Tentang Tahapan Pilkada
    Lantik 34 Pejabat Administrator dan Pengawas, Wakil Bupati Samosir Minta Tingkatkan Prestasi Kinerja
    Bupati HM Ali Yusuf Siregar: Remaja Masjid Harus Bisa Makmurkan Masjid

    Ikuti Kami