KSOPP Bagikan 100 Life Jacket dan Ring Buoy, BMKG Sebut Kecepatan Angin Aman Berlayar Diakhir Tahun 2024

    KSOPP Bagikan 100 Life Jacket dan Ring Buoy, BMKG Sebut Kecepatan Angin Aman Berlayar Diakhir Tahun 2024

    SIMALUNGUN-Dalam rangka mewujudkan libur angkutan Natal dan Tahun Baru 2024-2025 yang aman dan berkeselamatan, Kesyahbandaran dan Otorita Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba menyerahkan bantuan 50 life jacket dan 50 ring buoy kepada para pemilik kapal penumpang

    Ke-50 life jacket dan 50 ring buoy tersebut diserahkan langsung oleh Kepala Kesyahbandaran dan Otorita Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba Rijaya Simarmata kepada pemilik kapal penumpang yang hadir dalam rapat koordinasi kesiapan angkutan Natal dan Tahun Baru 2024-2025,

    Bantuan alat keselamatan ini diberikan bertujuan tak lain untuk meningkatkan keselamatan dan kenyamanan transportasi bagi masyarakat dan wisatawan yang ingin berwisata ke Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Danau Toba dan para perantau yang pulang kampung ke Samosir,

    "Keselamatan penumpang yang berlibur ke-Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Danau Toba menjadi perhatian utama Kementerian Perhubungan. Oleh karna itu, Kami berharap life jacket dan ring buoy yang kami berikan bisa semakin menjamin keselamatan transportasi untuk menuju pulau Samosir, ”ujar Rijaya Simarmata, Selasa (12/11/2024)

    Kepala Kesyahbandaran dan Otorita Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba Rijaya Simarmata juga mengimbau para nakhoda maupun Anak Buah Kapal (ABK) agar selalu memperhatikan keselamatan saat berlayar dan selalu memberitahukan posisi keberadaan alat keselamatan kepada para penumpang, ”pungkasnya

    Sementara itu, Kepala Stasiun Meteorologi (BMKG) Silangit, Gatot Rudiantoro menyampaikan, berdasarkan analisis dan prediksi kecepatan angin dan cuaca diperairan Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Danau Toba aman untuk kapal berlayar di bulan Desember 2024,

    Untuk analisis dan prediksi arah angin dominan dari Utara-Timur Laut dengan range kecepatan angin 1.0 hingga 14.0 knot dan untuk prakiraan curah hujan di bulan Desember 2024 umumnya berada dalam kategori menengah hingga Tinggi (101-500 mm) jadi aman untuk di lalui kapal,

    "Namum para nakhoda maupun Anak Buah Kapal (ABK) dihimbau tetap memperhatikan keselamatan pelayaran dan jangan membawa penumpang secara berlebihan, ”kata Gatot Rudiantoro dalam paparannya di Patra Jasa Hotel Rabu (06/11/2024) kemarin. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    6 Hari Penggeledahan SPBU, Kejatisu Belum...

    Artikel Berikutnya

    GMPRI Minta Kepolisian Tangkap Pelaku Pemukulan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pelaku Pembuangan Mayat Wanita di Kabupaten Karo Sempat DPO, Sekarang Gol
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Masyarkat Haranggaol Digegerkan dengan Penemuan Potongan Tubuh Manusia di Danau Toba, Kapolsek Purba Bantu Evakuasi
    Diduga Tak Netral di Pilkada 2024, Warga Laporkan  Kepala Dinas Kesehatan Simalungun ke Bawaslu
    Memalukan, Destinasi Pariwisata Super Prioritas Kota Tourist Parapat Dihiasi Tumpukan Sampah
    Akhir Pekan, Petugas Satlantas Polrestabes Medan Rajia di Simpang Pemuda Pungut Uang 400 Ribu Rupiah
    Kabid Propam Polda Sumatera Utara Berani Ambil Tindakan Tegas, Praktisi Hukum: Sosok Penegak Hukum Ini Patut Dicontoh
    Hadiri Soft Launching Pelabuhan Batu Horba Silahisabungan, GM PT ASDP Cabang Danau Toba Siap Berikan Pelayanan Terbaik
    Cabut Nomor Urut, Ribuan Warga Antar Pasangan Anton Saragih-Benny Gusman Sinaga ke KPU
    Memalukan, Destinasi Pariwisata Super Prioritas Kota Tourist Parapat Dihiasi Tumpukan Sampah
    Picu Keresahan Masyarakat, Politisi Partai NasDem Minta Kapolda Segera Tumpas Aksi Begal di Sumut
    Masyarkat Haranggaol Digegerkan dengan Penemuan Potongan Tubuh Manusia di Danau Toba, Kapolsek Purba Bantu Evakuasi
    Mudahkan Mobilitas Wisatawan Libur Lebaran 2024, Operator Kapal Penyeberangan Diminta Tambah Jadwal Pelayaran ke Samosir
    DPD P3AD Sumatera Utara Serahkan SK   Kepengurusan DPC P3AD Kabupaten Asahan Kepada Deddy Pisaulima Surbakti
    Terima petugas Coklit, Wakil Bupati Simalungun: "Tetap Sosialisasikan Kepada Masyarakat Tentang Tahapan Pilkada
    Lantik 34 Pejabat Administrator dan Pengawas, Wakil Bupati Samosir Minta Tingkatkan Prestasi Kinerja
    Bupati HM Ali Yusuf Siregar: Remaja Masjid Harus Bisa Makmurkan Masjid

    Ikuti Kami